Cara Melihat Pesan Masuk Dukungan Facebook di FB Lite dan Facebook Biasa

Cara Melihat Pesan Masuk Dukungan Facebook di FB Lite dan Facebook Biasa

KEPOINDONESIA.id - Facebook merupakan media sosial yang banyak memiliki pengguna dari berbagai umur dan kalangan. Dari anak-anak sampai orang tua dan dari yang kurang mampu sampai yang mampu. 

Selain itu di FB ini tidak selalu benar makanya terdapat fitur Laporkan. Namun masih banyak yang bingung melihat suatu hal yang kita laporkan di Facebook karena kita tidak tau menu Masuk Pesan Dukungan.

Kotak Masuk Dukungan berfungsi menampung semua pesan dari pihak FB ke kalian. Seperti jika kalian melaporkan suatu hal di Facebook nantinya perkembangan seperti apakah hal yang di laporkan kalian sudah di cek sama pihak FB atau belum. 

Selain itu jika kalian ingin melihat aktivitas kalian di Facebook kalian bisa cek cara melihat aktifitas akun Facebook di Log Aktivitas. Pesan Dukungan Facebook sebelumnya di menu Pengaturan paling bawah, namun beberapa waktu yang lalu tidak ada dan pindah tempat jadi banyak yang tidak tau. 

Lalu bagaimana cara melihat Pesan Masuk Kotak Dukungan Terbaru? berikut caranya. Namun sebelum lanjut kalian bisa baca artikel tentang cara melihat status yang pernah kita sukai dan kita komentari di Facebook. 

Cara Melihat Kotak Masuk Dukungan Facebook


.1. Pertama yaitu melihat pesan dukungan Facebook lewat Lite atau FB Lite, untuk melihat kotak masuk dukungan Facebook lewat aplikasi Facebook Lite cara pertama yaitu kalian pilih bagian Menu dan pilih Bantuan

Pertama yaitu melihat pesan dukungan Facebook lewat Lite atau FB Lite, untuk melihat kotak masuk dukungan Facebook lewat aplikasi Facebook Lite cara pertama yaitu kalian pilih bagian Menu dan pilih Bantuan

2. Selanjutnya scroll atau gulir kebawah dan pilih Pesan Masuk Dukungan

Selanjutnya scroll atau gulir kebawah dan pilih Pesan Masuk Dukungan

3. Nah nantinya akan muncul beberapa pesan masuk dari pihak Facebook soal laporan dari kita, sebagai contoh laporan soal kita melaporkan orang yang mengganggu

Nah nantinya akan muncul beberapa pesan masuk dari pihak Facebook soal laporan dari kita, sebagai contoh laporan soal kita melaporkan orang yang mengganggu

4. Cara berikutnya yaitu melihat pesan masuk kotak masuk dukungan FB lewat browser, caranya sama seperti di FB Lite yaitu kalian pilih menu Bantuan terlebih dahulu

Cara berikutnya yaitu melihat pesan masuk kotak masuk dukungan FB lewat browser, caranya sama seperti di FB Lite yaitu kalian pilih menu Bantuan terlebih dahulu

5. Selanjutnya gulir atau scroll kebawah dan pilih Pesan Masuk Dukungan

Selanjutnya gulir atau scroll kebawah dan pilih Pesan Masuk Dukungan
6. Terakhir nantinya akan ada pesan masuk soal laporan kalian atas akun atau fanspage/halaman yang menurut kalian tidak layak di Facebook, atau laporan yang lainnya

Terakhir nantinya akan ada pesan masuk soal laporan kalian atas akun atau fanspage/halaman yang menurut kalian tidak layak di Facebook, atau laporan yang lainnya



Nah itu dia cara melihat Kotak Masuk Dukungan FB atau Pesan Masuk Dukungan FB yang sempat hilang. Kenapa saya bilang sempat hilang? karena dulunya kotak masuk dukungan ini berada di menu Pengaturan paling bawah dan sekarang pindah ke menu Bantuan. 

Nah jika kalian ingin mengganti url atau username akun Facebook kalian, kalian bisa baca cara merubah dan mengganti username akun FB. Di Pesan Masuk Dukungan kalian bisa melihat semua laporan yang kalian kirimkan ke pihak FB.

Seperti meminta mengganti nama, merubah tanggal lahir ataupun meminta lencana centang biru. Dan juga melihat perkembangan akun, halaman, atau grup yang kita laporkan atau kita report.


EmoticonEmoticon