KEPOINDONESIA.id - Mudik tahun 2021 sebentar lagi, pasti banyak dari kalian yang mudik ke kampung halaman yang rata-rata dari Kota ke Desa. Dan awal Ramadhan 1442 H sudah dekat dan pasti aktivitas di luar ruangan akan meningkat pada sore hingga malam hari.
Berhubung akan banyak orang yang akan keluar rumah secara bersamaan seperti ngabuburit atau hanya sekedar berburu makanan untuk buka puasa yang bisa menyebabkan jalan macet.
Memang benar hanya ngabuburit dan berburu takjil dapat menyebabkan macet karena secara bersamaan para warga yang berpuasa akan keluar rumah untuk melakukan aktivitasnya masing-masing.
Untuk di Desa sendiri akan macet pada tempat-tempat yang berjualan takjil dan tempat-tempat yang dipenuhi oleh orang yang sedang ngabuburit saja.
Namun berbeda dengan wilayah perkotaan, saya jamin macetnya setara dengan macet saat mudik lebaran. Lalu bagaimana agar kita terhindar dari macet? khususnya saat mudik lebaran tahun 2021 nanti??
Namun berbeda dengan wilayah perkotaan, saya jamin macetnya setara dengan macet saat mudik lebaran. Lalu bagaimana agar kita terhindar dari macet? khususnya saat mudik lebaran tahun 2021 nanti??
Sebenarnya kita tidak bisa menghindari hal seperti itu, karena jika di jalan macet berbeda lagi dengan di tempat keberangkatan kendaraan umum seperti Bus, Kereta, dan Pesawat yaitu Penuh. Sebagai umat Muslim yang beriman cara sederhana yaitu dengan berfikir positif dan sabar atas semua hal yang memperlambat jalan kita.
Namun saya sarankan khususnya yang beragama Islam sebelum bepergian mengucapkan Basmalah terlebih dahulu yaitu Bismillahirrahmanirrahim dengan niat kepada Allah dan sampai tujuan dengan selamat.
Namun jika kalian sudah tau dan hafal doa bepergian tidak ada salahnya untuk mengucapkannya setelah basmalah tadi.
“Barang siapa yang ketika keluar dari rumahnya membaca doa “Bismillahi tawakkaltu ‘alallah laa haula wa laa quwwata illaa billah” (Dengan menyebut nama Allah, aku bertawakkal kepada Allah, tiada daya dan upaya kecuali dari Allah), maka dikatakan kepadanya: kamu telah tercukup dan terlindungi, dan syetan pun akan menjauh darinya.” - (HR. Tirmidzi; hasan shahih. Hadits senada diriwayatkan juga oleh Abu Daud)
Dengan sebelumnya membaca Doa naik kendaraan
Artinya: "Maha suci Allah yang memudahkan ini (kendaraan) bagi kami dan tiada kami mempersekutukan bagi-Nya, dan sesungguhnya kami akan kembali kepada Tuhan kami". (QS. Az Zukhruuf: 13-14).
Setelah berdoa ada saran dari saya untuk selalu hati-hati dan pastikan kalian menikmati perjalanan tersebut, terutama bagi sang sopir yang memegang semua nyawa penumpang.
Namun jika kalian sudah tau dan hafal doa bepergian tidak ada salahnya untuk mengucapkannya setelah basmalah tadi.
مَنْ قَالَ – يَعْنِى إِذَا خَرَجَ مِنْ بَيْتِهِ – بِسْمِ اللَّهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللَّهِ لاَ حَوْلَ وَلاَ قُوَّةَ إِلاَّ بِاللَّهِ. يُقَالُ لَهُ كُفِيتَ وَوُقِيتَ. وَتَنَحَّى عَنْهُ الشَّيْطَانُ
Dengan sebelumnya membaca Doa naik kendaraan
سُبْحَانَ الَّذِىْ سَخَّرَلَنَا هَذَا وَمَاكُنَّالَهُ مُقْرِنِيْنَ وَاِنَّآ اِلَى رَبّنَا لَمُنْقَلِبُوْنَ
Artinya: "Maha suci Allah yang memudahkan ini (kendaraan) bagi kami dan tiada kami mempersekutukan bagi-Nya, dan sesungguhnya kami akan kembali kepada Tuhan kami". (QS. Az Zukhruuf: 13-14).
Setelah berdoa ada saran dari saya untuk selalu hati-hati dan pastikan kalian menikmati perjalanan tersebut, terutama bagi sang sopir yang memegang semua nyawa penumpang.
Selain itu jika macet parah dan kendaraan tidak bisa bergerak, sesekali keluar kendaraan dan menyapa pemudik yang lain agar nuasa kekeluargaannya ada sebelum sampai di kampung halaman.
Nah itu dia beberapa doa dan tips saat terkena macet saat mudik pulang kampung tahun 2021 ini. Dan khusus yang mudik di pulau Jawa kalian bisa baca tarif dan peta tol Trans Jawa untuk Mudik 2019. Sekian dari saya semoga mudik kalian aman, tentram dan menyenangkan.
Nah itu dia beberapa doa dan tips saat terkena macet saat mudik pulang kampung tahun 2021 ini. Dan khusus yang mudik di pulau Jawa kalian bisa baca tarif dan peta tol Trans Jawa untuk Mudik 2019. Sekian dari saya semoga mudik kalian aman, tentram dan menyenangkan.
EmoticonEmoticon