Cara Berhenti Menerima Email Dari ZALORA Yang Selalu Masuk

Cara Berhenti Menerima Email Dari ZALORA Yang Selalu Masuk

KEPOINDONESIA.id - Walaupun dulu sering muncul iklannya di TV tetapi Zalora memang tidak seperti marketplace semacam Shopee dan Tokopedia. Bisa dikatakan produk yang dijual di Zalora merupakan produk eksklusif yang harganya terbilang mahal.

Bagi kalian yang tidak tau Zalora merupakan e-commerce yang berjalan dalam bidang kecantikan dan pakaian. Jadi memang yang dijual di Zalora seperti atasan semacam baju dan jaket serta bawahan seperti celana.

Apabila kalian sudah daftar akun Zalora secara otomatis kalian menjadi pengguna Zalora. Maka kalian akan menerima email promosi yang biasanya akan sering kalian terima. Bagi saya ini sangat mengganggu jadi biasanya saya hentikan.

Untuk berhenti menerima email dari Zalora atau berhenti berlangganan email Zalora sebenarnya mudah saja. Apabila kalian belum tau caranya kali ini saya akan bahas supaya kalian tau cara berhenti menerima email dari Zalora.

Namun sebelum lanjut kalian bisa baca artikel menarik lainnya yang sudah pernah saya bahas. Seperti cara mengetahui alamat pengirim email dengan mudah serta kenapa email lamaran pekerjaan yang kalian kirimkan tidak kunjung mendapatkan balasan.

Cara Berhenti Menerima Email Dari Zalora Yang Mengganggu


1. Silakan kalian buka email dari Zalora lalu gulir kebawah dan pilih Berhenti Berlangganan

Silakan kalian buka email dari Zalora lalu gulir kebawah dan pilih Berhenti Berlangganan

2. Hilangkan ceklis pada Notifikasi dan Pelangan Newsletter Eksklusif 

Hilangkan ceklis pada Notifikasi dan Pelangan Newsletter Eksklusif

3. Jika sudah silakan kalian tekan Simpan

Jika sudah silakan kalian tekan Simpan

4. Pilih alasan lalu tekan Berhenti Berlangganan

Pilih alasan lalu tekan Berhenti Berlangganan

Mudah sekali bukan untuk berhenti menerima email masuk dari Zalora. Karena memang tombol berhenti berlangganannya sangat jelas jadi kalian tidak bingung. Karena terkadang ada yang tidak jelas dan menyulitkan pengguna. 

Apabila kalian ingin menerima email lagi dari Zalora kalian bisa berlangganan ulang dengan menceklis pada notifikasi dam pelangan newsletter eksklusif. Saya sendiri biasanya jika sudah sampai berhenti berlangganan artinya sudah sangat terganggu. 

Sekian pembahasan dari saya dan sebelum saya akhiri jika kalian ingin berhenti menerima email dari X atau Twitter kalian bisa baca artikel mengenai pembahasan tersebut. Seperti email dari tweet yang tidak jelas yang tidak kalian butuhkan. 


EmoticonEmoticon